Siswi SDN Kebon Bawang 07 Berjaya di Ajang Bergengsi
Kebanggaan luar biasa kembali mengalir di keluarga besar SDN Kebon Bawang 07! Afiqah Bunga Aprilia, siswi kelas 5A, berhasil menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih Medali Emas pada ajang KONI Cup Series 6 Tahun 2025 yang diselenggarakan di GOR POPKI Cibubur pada tanggal 18-21 Desember 2025.
Baca selengkapnya